Setelah gosip tentang ponsel yang akan punya prosesor Quad Core seperti Samsung Galaxy S III dan Meizu MX, sekarang giliran tablet yang akan punya Quad Core.
Sebenarnya bukan gosip lagi karena Tablet Android ZTE T98 sudah dipamerkan di China sana.
|
Tablet berukuran 7 inch ini menggunakan prosesor nVidia Tegra 3 (Kal-El)
quad-core 1.5GHz, memori RAM 1 GB, memori internal 16 GB, kamera
belakang 5 mp & depan 2 MP serta resolusi layar mencapai 1280×800.
ZTE T98 juga dilengkapi slot 3G serta baterai dengan kapasitas cukup besar yaitu 4000 mAh.
Belum ada informasi tentang kapan dan
berapa tablet ini akan dijual tetapi siap-siap saja deh bahwa tahun
depan jamannya quad core untuk ponsel dan tablet.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar